Sinopsis Hari Ini Kenapa Naira Episode 2-3-4 merupakan kelanjutan cerita dari episode Hari Ini Kenapa Naira sebelumnya, namun pada artikel ini kita menggabungkan 3 episode sekaligus yaitu EPS 2, 3 dan 4 perlu diketahui meskipun baru tayang episode perdana tetapi web series ini sudah mengundang jutaan rasa penasaran netizen.
Genre: Drama, Romance
Status: Ongoing
Season: 1
Network: Trueid
Negara: Indonesia
Rilis: 20 Oct 2021
Direksi: Umay Shahab
Pemain: Prilly Latuconsina, Bryan Domani, Irzan Faiq
Sinopsis Hari ini Kenapa, Naira Episode 2
Dalam sebuah hubungan, jarak terjauh adalah iman. Inilah yang sedang dihadapi oleh Naira dan Adrian. Mereka dipaksa untuk kembali mempertanyakan, jalan mana yang harus dipilih. Situasi menjadi semakin pelik setelah kehadiran Rakha, manajer baru Naira, serta Alexa, perempuan mandiri yang mampu memberi pandangan berbeda. Lantas, kemanakah kisah Naira dan Adrian akan berujung? Sanggupkah mereka terus bertahan di atas perbedaan? Atau justru berakhir dengan perpisahan?.
Sinopsis Hari ini Kenapa, Naira Episode 3 – 4
Naira dan Adrian menjalani hari-hari mereka menjadi sepasang kekasih dengan penuh bahagia.
Suatu hari Naira sedang jalan-jalan dengan Adrian untuk makan bersama, sepanjang perjalanan mereka berbinjang-bincang mengenai hubungan mereka.
Setelah mereka usai makan dan tiba waktunya untuk sholat, sehingga Naira langsung bergegas menuju tempat ibadah.
Disana tanpa sepengetahuan Naira, Adrian mengintip dan melihat Naira sedang sholat. Setelah itu Adrian mengentarkan Naira untuk pulang.
Tiba-tiba Naira menemukan kalung dengan liontin salib, lalu dengan polosnya Naira memegang kalung tersebut dan bertanya pada Adrian mengenai tanda liontin tersebut memiliki arti apa.
Namun Adrian langsung mengalihkan pembicaraan sembari mengambil kalung tersebut dari tangan Naira.
Tetapi, Naira tidak diam saja dia berusaha untuk mencari tahu mengenai kalung yang dimiliki Adrian.
Setelah Naira mengetahui semuanya, seketika tampak terlihat jarak pada hubungan mereka.
Naira selalu menghindar hingga memebuat Adrian bingung dan langsung menanyakan apa penyebabnya.
Setelah semuanya Naira dan Adrian tahu bahwa ada perbedaan, sehingga membuat mereka dilema mengenai hubungan yang dijalani.
Perbedaan keyakinan yang menerpa hubungan Naira dan Adrian tentu jadi persoalan rumit.
Karena mereka dipaksa harus memilih salah satu pilihan yang sama-sama menyakitkan.
Jika berusaha untuk melepaskan tentu sangat berat, terlebih lagi hubungan mereka sudah terjalin cukup lama.
Kemudian jika memilih untuk bertahan demi nama cinta pasti membuat semakin luka karena berdiri di atas perbedaan.
Lalu bagaimana keputusan apa yang akan diambil oleh Adrian ataupun Naira?, supaya tahu jawabannya jangan sampai ketinggalan untuk saksikan HIKN tayang setiap hari Senin dan Kamis pukul 18.00.WIB
Rekomendasi:
- Sinopsis dan Nama Pemeran Hari Ini Kenapa Naira Episode 1 Sinopsis Hari Ini Kenapa Naira - nonton hari ini Kenapa Naira, film ini merupakan seri web Indonesia terbaru di tahun ini yang diproduksi oleh Sinemaku Pictures, Film Hari ini Kenapa…
- Jadwal Tayang Hari Ini Kenapa Naira Episode 3 4 5 6… Jadwal tayang Hari Ini Kenapa Naira Episode 3 4 5 6 7 8 9 10 web series ini mendapat rating tinggi dari jutaan penggemar drakor, Kapan tayang Hari Ini Kenapa…
- Sinopsis Ishq Mein Marjawan Hari Ini Lengkap -… Sinopsis Ishq Mein Marjawan Hari Ini -Bangkit.co.id- Lanjutan kisah Sinopsis Film India Ishq Mein Marjawan Episode 49-Terakhir serial Drama India Ishq Mein Marjawan Tayang di ANTV Setiap Hari, Sinopsis menjadi…
- Nama Pemain dan Sinopsis Cheat On Me, If You Can… Sinopsis Cheat On Me, If You Can Episode 1-Terakhir, Drama korea terbaru akan segera tayang pada tanggal 2/12/20 mendatang, Drama tentang mister bercampur komedi ini dibintangi oleh banyak aktor dan…
- Sinopsis Hercai Episode 11 Jadwal Tayang 26 November 2020 Sinopsis Hercai Episode 11 Jadwal Tayang 26 November 2020, Baca kelanjutan kisah seru dalam Sinopsis Hercai hari ini telah sampai pada Episode 11, Hercai merupakan Drama Turki yang ditayangkan oleh…
- Sinopsis Geet Episode 46-52 Lanjutan Cerita Lengkap… Bangkit.co.id - Apakah anda pecinta Film Geet ?, jika ia berikut ini Bangkit sajikan Sinopsis Geet Episode 46-52 full selama seminggu kedepan, dalam artikel ini kita bagikan tautan sinopsis Lanjutan…
- Sinopsis Radha Krishna 6 Januari 2021, Masuk Episode 87 Bangkit.co.id - Sinopsis Radha Krishna 6 Januari 2021, Kelanjutan Sinopsis Radha Krishna Episode 87 tayang di ANTV hari ini, yuk lanjutkan membaca kisah seru dari serial hindustan paling dinantikan oleh…
- Sinopsis My Only One Hari Ini Episode 92-Terakhir Di… Sinopsis My Only One Hari Ini -Bangkit.co.id- Lanjutan kisah seru Sinops serial drama My Only One semakin menarik untuk terus diikuti, rangkaian cerita seru mengundang penasaran di episode 92-Terakhir tayang…
- Bukan Sinopsis Ini Jadwal Tayang Jirisan Episode 10… Jadwal Tayang Jirisan Episode 10 11 12 13 14 15 16 Drakor terbaru belum bahas sinopsis ya yang kita ulas sekarang jadwal tayang Drakor Jirisan setiap pukul:21.00wib. Eps 1 dan…
- Sinopsis Ishq Mein Marjawan 2 Episode 12 - Terakhir Serial Drama India Sinopsis Ishq Mein Marjawan 2 diputar setiap pukul: 14.00Wib dan seperti biasa anda dapat menonton tayangan film ini di layar ANTV, drama hindustan ini sudah pernah viral…