Angka Ganjil Genap 1-100 Bilangan Berurutan

Berikut adalah Angka Ganjil Genap 1-100 disusun secara berurutan dalam sebuah bilangan. Bukanlah suatu hal yang sulit tentunya untuk anda yang sudah dewasa dalam memahami bilangan ganjil atau genap, tetapi ini menjadi pertanyaan yang melelahkan untuk anak yang sedang belajar.

Angka ganjil dan genap merupakan 2 jenis penggolongan angka bulat (paritas). Dalam ilmu matematika, agka ganjil dan angka genap merupakan himpunan bagian (subset) dari himpunan bilangan bulat.

Pengertian Angka Ganjil adalah sebuah bilangan bulat yang tidak habis dibagi 2, sebaliknya angka genap tentunya mempunyai arti kebalikannya yaitu bisa habis jika dibagi 2. Berikut adalah contoh

Angka Ganjil Genap 1-100

Angka Ganjil 1-100

1, 3, 5, 7, 9, 11, 13, 15, 17, 19, 21, 23, 25, 27, 29, 31, 33, 35, 37, 39, 41, 43, 45, 47, 49, 51, 53, 55, 57, 59, 61, 63, 65, 67, 69, 71, 73, 75, 77, 79, 81, 83, 85, 87, 89, 91, 93, 95, 97, 99.

urutan di atas adalah contoh bilangan ganjil positif, sementara jika negatif tentunya berarti minus atau ada tambahan tanda – sebelum angka, sebagai contoh -1, -2, -3 dan seterusnya

Ciri-ciri bilangan ganjil:

  1. Merupakan bilangan bulat
  2. Tidak habis dibagi 2
  3. Berakhiran dengan angka 1, 3, 5, 7, 9

Rumusan penjumlahan angka ganjil dan genap:

  • Bilangan ganjil + bilangan ganjil = bilangan genap
  • Bilangan ganjil + bilangan genap = bilangan ganjil
  • Bilangan genap + bilangan ganjil = bilangan ganil
  • Bilangan genap + bilangan genap = bilangan genap

Angka Genap 1-100

2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, 20, 22, 24, 26, 28, 30, 32, 34, 36, 38, 40, 42, 44, 46, 48, 50, 52, 54, 56, 58, 60, 62, 64, 66, 68, 70, 72, 74, 76, 78, 80, 82, 84, 86, 88, 90, 92, 94, 96, 98, 100, 102, 104, 106, 108, 110, 112.

Ciri-ciri bilangan genap:

  1. Merupakan angka atau bilangan bulat
  2. Bisa Habis bila dibagi 2
  3. Berakhiran dengan angka 0, 2, 4, 6, 8

Misalnya:

Angka 28 adalah bilangan genap karena dapat habis jika dibagi dengan 2

Penjelasan:

  • Angka 28 merupakan bilangan bulat
  • Angka 28 : 2 = 14. Hasilnya 14 (bulat) sehingga habis dibagi 2
  • Angka 28 berakhiran dengan angka 8

Cara termudah untuk menyebut angka ganjil atau genap adalah dengan membaginya satu kali dengan angka 2, Jika pada pembagian pertama hasilnya merupakan pecahan, maka bilangan tersebut adalah bilangan ganjil. Sebaliknya jika pada pembagian pertama hasilnya berupa bilangan bulat, maka bilangan tersebut merupakan bilangan genap.

Maka dari itu, angka-angka yang disebutkan di atas merupakan bilangan ganjil.

Note: admin bangkit sedang galau sehingga tak paham kenapa tiba-tiba membuat artikel berisi Angka Ganjil Genap 1-100 mungkin lain kali akan disambung hingga sampai angka 1000, sungguh ini tidak direncanakan sebelumnya. Kurang paham tadi nemu ide dari mana hingga terpublish mata pelajaran SD kelas 4, so yo wes ben.