Desain, Harga dan Spesifikasi Oppo F9 Pro (Kelebihan dan Kekurangan)

Desain, Harga dan Spesifikasi Oppo F9 Pro (Kelebihan dan Kekurangan) – Hp Oppo F9 Pro memiliki layar 6,3 “(16 cm) dengan resolusi layar 1080 x 2280 piksel dan berjalan pada sistem operasi Android v8.1 (Oreo). Perangkat ini didukung oleh inti Octa (2 GHz, Quad core, Cortex A73 + 2 GHz, Quad core, Cortex A53) prosesor dipasangkan dengan RAM 4 GB.

Berkaitan dengan baterai Oppo F9 Pro memiliki 3500 mAh. Lebih dari itu, kamera belakang yang bersangkutan ponsel ini memiliki kamera 16 MP Exmor RS sensor mendukung resolusi 4616 x 3464 Piksel dan snapper depan ditenagai oleh sensor Exmor RS.

Sensor lain termasuk sensor Cahaya, Sensor jarak, Accelerometer, Giroskop. Oppo F9 Pro juga didukung dengan Sensor sidik jari. Untuk kinerja grafis yang dapat membuat game berjalan dengan lancar, ponsel ini memiliki GPU MP3 Mali-G72. Penyimpanan papan pada 64 GB dengan opsi untuk memperluas memori dengan Yes Hingga 256 GB.

Harga dan Spesifikasi Oppo F9 Pro

  • Spesifikasi
  • Oppo F9 Pro
  • Harga
Harga Oppo F9 Pro saat ini belum tersedia baik harga baru dan harga bekasnya di Indonesia. Pasalnya HP ini baru sebatas rumor saja, akan tetapi melihat spesifikasi yang dibawa mimin perkirakan harganya akan berada dikisaran 5 Jutaan.
  • Jaringan
  • 2G GSM, 3G HSDPA, HSPA
  • HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA : 5.76 mbps
  • 4G LTE Cat 6 300/50 Mbps
  • SIM Card
  • Dual SIM, Nano SIM
  • Dedicated slot
  • Body
  • Metal + Glass
  • Dimensi
  • Dimensi : mm
  • Berat : gram
  • Layar
  • Lebar : 6,28 Inchi
  • Panel : IPS LCD Capacitive
  • Resolusi : 1080 x 2160 pixel
  • Full View Display Rasio : 19 : 9
  • Kerapatan ~ ppi
  • Corning Gorilla Glass 5
  • Sistem Operasi
  • Android : v8.0 Oreo
  • User Interface : Color OS 5.0
  • Prosesor
  • CHipset : Snapdragon 660
  • CPU : Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 & 4×1.8 GHz Kryo 260)
  • GPU : Adreno 512
  • Memori
  • RAM : 6 GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • MicroSD : 400 GB
  • Kamera Belakang
  • Dual 16 MP + 5 MP, Phase Detection Autofocus dan LED flash
  • Vidio
  • 1080p@30fps
  • Kamera Depan
  • 25 MP, Screen Flash, AI Technology
  • Sensor
  • Fingerprint
  • Face Unlock
  • Accelerometer
  • Proximity
  • Ambienlight
  • Gyroscope
  • Compass
  • Baterai
  • Li Ion 3400 mAh
  • Non- Removable
  • Fast Charging

Desain Oppo F9 Pro

Desain Oppo F9 Pro

Kelebihan Oppo F9 Pro
  • Tampilan yang terlihat makin kece antara perpaduan body full scren dan aksen poni pada bagian depanya
  • Browsing internet atau main mobile legend tanpa lag dengan koneksi internet super cepat 4G LTE
  • Terdapat Fitur Face Unlock dan Fingerprint untuk lebih menjaga keamanan datanya
  • Andalkan layar lebar 6,28 inchi resolusi Full HD+ yang sangat nyaman digunakan
  • Layarnya juga terlihat jernih dengan adanya panel layar IPS LCD
  • Lebih dari itu layarnya juga telah dilapisis dengan pelindung layar terbaik Corning Gorilla Glass 5.
  • Berjalan dengan OS Android terbaru v.8.0 Oreo yang dipadukan dengan Color OS 5.0, sehingga tampilan user experience terlihat lebih menarik
  • Kinerja komputasi berjalan cepat chip Snapdragon 660 dan GPU Adreno 512 untuk kinerja lebih mantab
  • Apalagi masih dioptimalkan dengan RAM besar 6 GB yang akan menunjang kinerja prosesor semakin gesit dan minim lag.
  • Penyimpanan juga sangat luas dengan mengandalkan memori internal 128 GB dan tambahan Slot MicroSD mencapai 400 GB
  • Dibagian belakang ada dual kamera yang masing masing beresolusi 16 MP + 8 MP yang sangat asyik untuk foto bokeh
  • Lebih menariknya lagi untuk kamera depan beresoluai 25 MP yang telah dilengkapi dengan AI Technology untuk mempercantik foto selfie secara otomatis.
  • Baterai besar 3400 mAh sehingga masa pakianya juga bakalan lebih lama
  • Selain itu juga dilengkapi dengan fast charging untuk mengisi baterai lebih cepat dan mudah.

 

Kekurangan Oppo F9 Pro
  • Cukup disayangkan pasalnya belum dilengkapi fitur tahan air seperti IP68 Certified
  • Baterai menyatu dengan body atau Non-Removable

Harga, Desain dan Spesifikasi Oppo F9, Kamera Ganda Body Ramping