Twibbon Hari Santri Nasional diperingati tanggal 22 Oktober setiap tahunnya dan besok adalah hari yang tepat untuk mengucapkan selamat dengan menggunakan Twibbon atau dengan Kata Kata Hari Santri supaya terasa lebih meriah dalam memperingati.
Twibbon dijaman yang serba viral ini ada lagi kata kata baru yaitu Twibbon kalau jaman dahulu orang mencari di google menggunakan keyword Gambar hari santri sekarang terasa kurang kece sehingga beralih menjadi Twibbon.
Apa sih Twibbon itu?. Twibbon merupakan istilah yang dipakai untuk menggambarkan postingan foto dengan menggunakan bingkai menarik. Twibbon merupakan salah satu media untuk promosi, pamflet, banner, dukungan, dan sebagainya. Twibbon merupakan bentuk frame atau border yang didesain dan diedit sedemikian rupa sehingga terlihat menarik dan bagus.
Karena besok adalah peringatan hari santri maka bisa dipastikan orang akan mencari menggunakan keyword Twibbon Hari Santri, tetapi pada halaman ini sobat tidak hanya mendapatkan twibbon saja namun disini akan dilengkasi dengan kata kata ucapan selamat hari santri tentunya dengan rangkaian kata indah.
Twibbon Hari Santri 2021
Seperti yang diterangkan pada judul artikel ini, disini akan ditambahkan rangkaian kata kata hari santri yang dapat anda kirimkan kepada rekan-rekan anda baik melalui WA ataupun diposting di media sosial.
Kata Kata Hari Santri 22 Oktober
1. Santri akan siap menjadi pengisi dari beberapa pos kekuatan yang kosong untuk jadikan Bangsa Indonesia menjadi bangsa yang lebih mandiri serta berdedikasi. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
2. Berdiri kokoh dan terus berjuang untuk masa depan bangsa, tak peduli seberapa besar rintangan dan halangan menghadang. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
3. Sejarah menggoreskan bahwa para Kyai dan Santri sebagai yang terdepan dalam perjuangan. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
4. Biarkanlah langkah demi langkah dari kaki ini menapaki jejak dari para kiai ataupun alim ulama di negeri tercinta ini dengan jadi santri. Selamat Hari Santri 2021.
5. Ngaji sampai mati, mondok sampai rabi. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
6. Belajarlah dari kehidupan. Berusaha untuk masa depan. Berdoa kepada yang Maha Menentukan. Selamat Hari Santri 2021.
7. Ketika kita belajar memberi, kita belajar ketulusan dan ketika kita gagal kita belajar kesabaran. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
8. Aku bangga kepadamu, teruslah jadi generasi muda yang berakhlak dan mampu bersaing dengan perkembangan zaman. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
9. Santri adalah generasi penerus yang tidak hanya agamis tapi intelek. Bangsa yang besar dibelakangnya ada santri yang selalu berdoa dan berusaha. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Tema 4 Halaman 1, 2, 4, 5, 7, 8, dan 9, Globalisasi di Sekitarku
10. Selamat Hari Santri Nasional. Jangan hanya bangga menjadi santri. Tetapi, bangga dengan kontribusi yang bisa diberikan sebagai seorang santri kepada negeri.
11. Berbekal niat lurus dan suci, setelah kucium punggung tanganmu, ayah, ibu, kulangkahkan kakiku memasuki gerbang pesantren, doakanlah. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
12. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021, Santri Sehat, Indonesia Kuat.
13. Bersama Santri Indonesia mandiri, Bersama kiai dan santri damailah negeri. Selamat Hari Santri Nasional 2021.
14. Kami mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021, keindahan akhlak seorang santri adalah apabila santri mampu menebarkan keamanan serta ketentraman negeri dangan hati tawadu.
15. Sejuta benang terpisah dari orang tua. Hidup di pondok pesantren, takzim di hadapan kiai tuk menempuh ilmu demi masa depan dunia dan akhirat. Menjadi santri, upaya memperbaiki diri dan bangsa ini. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021.
16. Selamat Hari Santri Nasional. Semoga semangat perjuangan pendahulu Kita untuk merebut kemerdekaan, senantiasa tetap tumbuh dan berkembang di setiap jiwa dan hati santri.
17. Kini saatnya Santri indonesia menjadi pahlawan untuk perdamaian Dunia. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021.