Sudah menjadi kebiasaan mengirimkan Kata Kata selamat Makan sahur di waktu puasa kepada orang yang dianggap istimewa, Status WA Selamat Sahur ini menjadi bentuk rasa perhatian kepada si dia, paling sering dilakukan oleh pasangan yang sedang kasmaran memberikan ucapan selamat sahur kepada orang yang selalu dirindukan.
Bukan hanya dilakukan oleh kalangan anak muda yang sedang jatuh cinta mengirimkan kata kata ucapan selamat sahur juga dapat di kirimkan kepada keluarga, yang paling sering jika ada anggota keluarga yang ada diperantauan biasanya mencoba membangunkan untuk makan sahur dengan menggunakan ponsel, entah itu di telpn atau sekedar mengirimkan rangkaian kata yang isinya ucapan selamat makan sahur.
Karena puasa umumnya berjumlah 30 hari, jika setiap hari harus mengirimkan satu kata kata ucapan selamat sahur pastinya sangat pusing jika harus merangkai kata, karena itulah hari ini kita sengaja mendahului dengan membagikan rangkaian kalimat selamat sahur yang jumlahnya lebih dari 30 paragrap sehingga sobat dapat memilih mana yang dianggap paling bagus untuk dikirimkan. Ok, kita langsung saja pada deretan kalimat yang dimaksud:
Kata Kata Selamat Makan Sahur Pada Orang Istimewa
1. Lewat doa yang tak terukur, kukirimkan senyum syukur semoga yang disana dah bangun tidur sebelum waktu imsak menegur, Selamat sahur!.
2. Biarpun lauknya sederharna namun nikmat terasa karena ada aroma doa dirimu yang jauh di sana, selamat makan sahur dan selamat berpuasa.
3. Untuk yang sedang sahur, semoga puasa anda hari ini lancar, menguatkan iman dan mendatangkan banyak kebaikan.
4. Kalau bangun sahur aja susah, gimana mau bangun rumah tangga bareng-bareng.
5. Kata Kata Selamat Sahur : Buka jasa: Bangunin SAHUR!.
- Kukirimkan senyum syukur
- Lewat do’a yang tak terukur
- Semoga yang disana dah bangun tidur
- Sebelum waktu imsak menegur
- Selamat Makan Sahur !
6. Sahur… Sahur… Sahur… Rasullah SAW bersabda “… Bersahurlah kalian, karena pada santap sahur itu ada keberkahan…” (HR. Bukhari).
7. Ya Allah untukMu aku berpuasa, kepadaMu aku beriman dan dengan rizki dariMu aku berbuka, dengan rahmatMu wahai Yang Maha Penyayang.
8. Suasana ramadhan sungguh indah karena berhiasan cahaya ibadah, menerangi hati semakin cerah buat kita tersenyum Alhamdulillah, bersyukur kepada Allah Yang Maha Pemurah sebelum imsak menegur. Selamat Sahur.
9. Baca Al-quran sambil menunggu imsyak jauh lebih keren ketimbang nonton Tv walupun hanya beberapa ayat saja.
10. Yang sulit saat puasa bukan menahan lapar dan dahaga, melainkan menjaga mata, mulu,tangan, kaki dan hati, selamat sahur.
- Sahur Sahur Sahur
- Makan Sayur mayur
- Biar tambah Subur.
- Senantiasa dengan puasa hidup semakin makmur
11. Habis sahur jangan langsung tidur, tungguin subuh dulu yah.
12. Alangkah indahnya sebelum sahur sholat malam dahulu atau sholat malamnya setelah sahur sambil menunggu imsyak.
13. Sahur cuma makan hati sama janji manis emang cukup?.
14. Yang punya pasangan sahur dibangunin sama pasangannya, yang jomblo sahur dibangunin sama petasan.
15. Sahur dulu gih, abis itu jomblonya dilanjut lagi.
- Angin dingin mulai sirna
- Mendengar batinku berkata akan ku tunaikan ibadah puasa.
- Ikhlas karena Allah Yang Maha Esa
- Dan semoga engkau yang disana juga sama.
16. Jangan sahur sesudah waktunya, jangan berbuka sebelum waktunya.
17. Tetap bersyukur meskipun selalu makan mie instan tiap sahur.
18. Kalo subuh ini masih ngantuk dan males makan Sahur, makan sahurnya nanti pagi aja sekalian sarapan.
19. Orang lain dibangunin sahur sama orang tua dan pasangannya, aku dibangunin sama toa mesjid dan petasan.
20. Ada orang bangga berkata tanpa sahur dia gagah berpuasa, padahal sahur itu sunah dan berkah, dan dia telah rugi.
- Kuberikan senyum sukur,
- Melalui do’a yang tidak terukur,
- semoga engkau yang disana sudah bangun tidur,
- karena waktu imsak sebentar lagi menegur
21. Janganlah engkau tidur sehabis sahur, karena akan membuat hatimu menjadi keras.
22. Kenapa jomblo memilih tidak tidur ketika menunggu sahur? karena nanti agak ada yang ingetin dan bangunin sahur.
23. Menunggu sahur bagi jomblo itu sudah hal biasa, karena dia selalu begadang.
24. Malam-malamku bagai malam seribu bintang, bila kau di sini untuk sekedar menemani, tuk melintasi wangi di bulan ramadhin ini yang selalu tersaji di hati, selamat sahur kau di sana.
Oh iya sobat Bangkit sebelumnya kita juga sudah membuat Kata kata Menunggu Adzan Maghrib yang bisa anda lihat jika ingin mengirimkan Kata kata selamat berbuka puasa kepada orang terkasih. dan sebagai penutup dari penerbitan artikel Kata Kata Selamat Makan Sahur kita sebagai admin mengucapkan banyak terima kasih kepada sobat semua yang telah berkenan untuk mampir ke situs ini. Jangan lupa bagikan kepada rekan anda di medsos apabila dianggap bermanfaat.